konfigurasi VPN CLIENT dengan Protokol PPTP Di Mikrotik


  • pada pengertian kelebihan dan kekurangan vpn ada di link di bawah ini
https://praszetyo.blogspot.co.id/2018/03/pengertian-vpnkelebiahankekurangan.html

Klik PPP



Dilanjut ke PPTP Client


 Masukkan pengaturan PPTP disini
Connect to:alamat ip VPN server
User:nama: pengguna VPN Server
password:Password untuk VPN server

Jangan centang checklist di kotak merah
(pengalaman penulis,mencentang di kotak yang berwarna merah membuat router client susah mendapatkan
ip pool dari VPN server)
Kotak hijau sesuaikan dengan enkripsi yang digunakan di server VPN.




Cek ip apakah mendapatkan ip lokal dari VPN server
  • kesimpulan 
pada konfigurasi ini kita dapat membuat jalur sendiri dari jalur aslinya
  • referensi
http://www.mikrotik.co.id/artikel_lihat.php?id=43

0 Response to "konfigurasi VPN CLIENT dengan Protokol PPTP Di Mikrotik"

Post a Comment